Tag Archives: Manajemen Antrian

Manajemen Antrian di Fasilitas Pelayanan Kesehatan

Manajemen antrian di fasilitas pelayanan kesehatan bersama irihm, Bandung 26-27 Juli 2018

Pelatihan Manajemen Antrian Agustus 2016

Kegiatan : Pelatihan Manajemen Antrian Rumah Sakit, klinik, puskesmas dan fasyankes Waktu     : Kamis-Jumat, 25-26 Agustus 2016 Tempat   : MBA-ITB, Jl. Gelapnyawang No 1. Bandung Peserta    : 30 orang RS Cicendo RS Hasan Sadikin Klinik Sehat Cikampek RS Pusat Otak Nasional RS Al-Islam Awibitung RS Borromeus RS Dr. Oen Surakarta

Antrian di Faskes: Bisakah dikelola?

Melirik pada manajemen antrian di rumah sakit, pernahkah melihat atau mengalami situasi seperti di gambar berikut ini? Tidak susah rasanya menemukannya bukan? Pasien (dan keluarga) jelas rugi karena waktu terbuang di tengah kemungkinan tertular penyakit yang diidap pasien lain. Faskes pun rugi karena suasana yang ramai dan penuh sesak akan mengganggu pelayanan yang diberikan, disamping memberikan tekanan emosi cukup tinggi.
manajemen antrian di rumah sakitmanajemen antrian di rumah sakit

Antrian terjadi di mana-mana, termasuk fasilitas kesehatan. Jangankan orang sakit, orang sehat pun pada dasarnya tidak mau antri. Tapi karena berbagai alasan, antrian harus dihadapi. Ya, orang -sebagai pengguna jasa- bersedia antri karena tidak ada pilihan. Jika Anda adalah penyedia jasa layanan yang dibutuhkan orang-orang yang rela antri, bahkan berjam-jam, apakah tidak punya pilihan juga? Bisakah antrian yang panjang tersebut kita kelola dengan baik?

Read More

Agenda Kegiatan IRIHM

Pelatihan Manajemen Rumah Sakit 2020: Manajemen Proses Bisnis (23-24 Maret 2020 ditunda) Manajemen dan Analisis Data (20-21 April 2020 ditunda) Kendali Mutu dan Biaya (Jadwal menyusul) Manajemen Persediaan (Jadwal menyusul) Manajemen Antrian (Jadwal menyusul) Lean Healthcare (Jadwal menyusul) Continuous Improvement (Jadwal menyusul) Penyusunan Rencana Strategis Bisnis (Berdasarkan Permintaan) * Jadwal di atas dapat berubah sewaktu-waktu,

Read More

Pelatihan dan Workshop Manajemen Rumah Sakit

Hingga saat ini IRIHM menawarkan 8 topik pelatihan dan workshop Manajemen Rumah Sakit dan Fasilitas Pelayanan kesehatan lainnya yang secara reguler akan diselenggarakan di SBM-ITB. Namun jika diperlukan, IRIHM dapat menyelenggarakan masing-masing topik secara khusus atau in-house. Manajemen Persediaan Manajemen Antrian Manajemen dan Analisis Data Manajemen Proses Bisnis (Perbaikan Proses Pelayanan) Kendali Mutu dan Biaya

Read More